Feeds:
Pos
Komentar

Archive for the ‘manfaat sistem informasi’ Category

MANFAAT SISTEM INFORMASI BAGI PEREKONOMIAN

Banyak sekali yang akan kita dapatkan dalam penggunaan system informasi yang telah dipergunakan dan diciptakan oleh para ahli iptek. Maka hal ini tidak boleh kita sia – siakan kesempatan yang telah mereka berikan untuk perkembangan dan kemajuan perekonomian baik dalam negeri maupun internasional.

Maka kita sebagai ekonom islam haruslah mempergunakan kesempatan ini dengan sebaik mungkin. Sebab dengan datangnya era globalisasi memungkin seseorang untuk bebas berkarya untuk meningkatkan kualitas diri mereka.

Sistem informasi merupakan alat yang sangat canggih dan berguna untuk meningkatkan kualitas perekonomian suatu negara. Sekarang ini, negara yang mampu bersaing dengan negara lain adalah negara yang berhasil dalam memanage sistem informasi di dalam negara tersebut, tidak terkecuali sistem informasi tentang perekonomian di negara tersebut..

Ada beberapa manfaaat yang didapatkan dari keunggulan sistem informasi,diantaranya adalah :

  • Memudahkan masyarakat atau negara dalam bertransaksi dengan masyarakat yang berbeda negara.
  • Memudahkan dalam bertransaksi karena prosesnya yang begitu cepat.
  • Seseorang yang melakukan transaksi dapat dengan mudah memilih barang yang mereka inginkan tanpa harus datang kepada sang pembeli
  • Memudahkan seseorang dalam proses pembayaran barang yang telah mereka pesan, sebab provider telah menyediakan sarana pembayaran dengan payment gateway

Inilah gambar proses pembayaran melalui payament gateway

Read Full Post »